Roti Sobek Pandan
Sumber: Bunda Corner
Bahan:
150 gr tepung cakra kembar
150 gr tepung segitiga
1 sdm pasta pandan
5 gr yeast
1/2 sdt garam
60 gr gula pasir
130 gr susu cair
55 gr butter
1 butir telur
Cara:
- campur bahan kering kecuali garam
- mixer rata dan tambahkan susu sedikit demi sedikit, tambahkan telur
- tambahkan butter dan garam
- mixer sampai kalis
- bulatkan adonan dan diamkan selama 1 jam
- kempiskan adonan, bagi adonan masing-masing 40 gr
- diamkan 1 jam
- oven dengan suhu 180 - 190 derajat celcius
- panggang selama 15 - 20 menit
- oles atas dengan susu atau butter
- tabur dengan keju parut
Label:
Brood
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
3 komentar:
ketok empuk..mesti enak ki...
yup Lid, enak empuk en gampang sisan, tur irit telur hehehehe....dicoba wae....
Mbak, mo tanya, itu susunya 130gr atau 130ml ya...
aku mo cb ni, kyknya kok enak
Post a Comment